Amurang, Identitasnews.com - Peringatan Hari Pendidikan Nasional tahun 2016, Bupati Minahasa Selatan Christiany Eugenia Paruntu bertindak sebagai Inspektur Upacara yang di laksanakan di Lapangan Kantor Bupati Minsel 2 Mei 2016 kemarin.
Bupati Minahasa Selatan di dampingi Wakil Bupati Franky Wongkar, di ikuti oleh Sekda Minsel dan jajaran SKPD, adik - adik Pelajar Tingkat SD, SMP, SMA, beserta Ketua DPRD ibu Jenny Johana Tumbuan,dan anggota dewan yang hadir.
Upacara berlangsung Penuh hikmat memaknai Hari Pendidikan Nasional, di mana Pendidikan adalah mencerdaskan kehidupan Bangsa.
Teks Pancasila di bacakan Bupati Christiany Eugenia Paruntu, di ikuti oleh peserta upacara,

Pasalnya Revolusi tekhnokogi menjadi Pendorong linpatan perubahan. salah satu dukungan yang kita berikan pada anak anak Indonesia adalah memastikan apa yang mereka pelajari membutuhkan jawaban, yaitu kualitas karakter kemampuan Literasi dan Kompetensi takkalah pentingnya juga kinerja,integritas dan sopan santun.
Bupati Minsel pun berpesan kepada siswa-siswi pelajar untuk meningkatkan cara belajar,rajin membaca,begitu pula para Guru-guru menuntun mereka membangun karakter, untuk berdaya saing. "Apresiasi juga di berikan kepada adik-adik pelajar berprestasi, khususnya di wilayah Kabupaten Minsel untuk tetap tekun belajar hari depan Pasti Cerah," ungkap BupatiTetty Patuntu yang saat itu tampil begitu manis dengan setelan kemeja putih dan jas hitam dipadu dengan celana hitam panjang.(Meyvo Rumengan)
0 komentar:
Posting Komentar